Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Software Presentasi Terbaik Untuk IOS

Penggunaan smartphone besutan apple yaitu iPad dan iPhone sangat populer dikalangan user mengenah ke atas. Oleh karena itu bisa kita simpulkan bahwa pengguna iPad berada pada orang-orang pembisnis dan para intelek. Perangkat iPad ditanam dengan sebuah sistem operasi buatan apple. Dengan begitu apabila kita akan mendownload aplikasi untuk perangkat ini maka akan lari ke ios app store. 

Mencari aplikasi yang bisa menampilkan dan membuat slide presentasi di IOS sangatlah mudah. Tinggal pakai aplikasi rekomendasi untuk presentasi yang akan penulis jelaskan dibawah ini. Namun perlu disadari bahwa aplikasi presentasi terbaik untuk IOS tidak semuanya gratis. Serta ada yang menggunakan cloud sebagai media penyimpanannya ada juga yang berada pada perangkat IOSnya. Berikut adalah software presentasi yang wajib dimiliki oleh pengguna IOS : 


Keynote

img source : www.apple.com/ios/keynote

Penjelasan pihak apple mengenai aplikasi presentasi terbaik yang satu ini adalah " Keynote untuk iOS memudahkan untuk membuat dan menyampaikan presentasi yang indah - dengan apa-apa tapi jari-jari Anda. Alat yang kuat dan efek yang memukau membawa ide-ide Anda untuk hidup. Anda dapat bekerja mulus antara perangkat Mac dan iOS. Dan bekerja dengan mudah dengan orang-orang yang menggunakan Microsoft PowerPoint. " 

Keynote dapat memancing kemampuan kreatif kita dengan mewujudkan berbagai alat visual yang telah disediakan. Kemudahan dalam drag and drop serta menambahkan bingkai dan refleksi foto. Serta penampilan slide presentasi yang memukau akan berbeda dari aplikasi presentasi yang lain. 

Keynote untuk IOS dirancang dengan kesederhanaan yang maksimal. Guna dari kederhaan supaya para pengguna dapat denganmudah mengoprasikan aplikasi presentasi ini. 

Grafik yang mengesankan disebut-sebut sebagai keunggulan lainya dari keynote. Dalam pengerjaan pembuatan slide presentasi dapat dikerjakan oleh banyak pengguna. Serta dengan mudah untuk langsung berbagtai presentasi keberbagai teman. 


Power Presenter

img source : itunes.apple.com/us/app/power-presenter

Power Presenter adalah aplikasi presentasi yang sangat cocok untuk disinkronkan ke dalam proyektor. Maka anda akan melihat hasil presentasi anda pada perangkat ipad atau proyektor. Pengguna yang wajib menggunakannya adalah dosen, mahasiswa dan para pembisnis. 

Hal yang istimewa dari aplikasi presentasi ini adalah pena yang bisa langsung terkoneksi dengan aplikasi presentasi ini. Dengan begitu kegiatan presentasi anda akan lebih interaktif. Namun ciri khas lainnya dimana aplikasi presentasi yang lain jenis  presentasinya mempunyai ciri khusus sama file. Kalau Power Presenter menyimpan file presentasi menjadi jenis file PDF. 

Untuk menggunakannya harus membayar $ 1,99. Serta berbagai media juga bisa dimasukan dalam aplikasi Power Presenter.


Showpad

img source : itunes.apple.com/us/app/showpad-sales-acceleration

Aplikasi presentasi yang satu ini berguna sekali terhadap pekerjaan para salesmen dan marketing. Dengan memajangkan produk kita di aplikasi ini maka penjualan serta popularitas barang yang kita jual kan menanjak. Dengan aplikasi ini dapat mengelola serta mendistribusikan konten berupa konten presentasi, foto, video, dan konten bertipe html yang interaktif. 

Mengapa aplikasi penjulan ini masuk ke aplikasi presentasi untuk IOS ? karena semua kegiatan mengenalkan serta memaparkan produk kita sama saja dengan melakukan presentasi. Untuk itu mari kita mengetahui beberapa fitur yang dimiliki. 

Dapat mengatur saluran branding anda. Mengatur wawasan laba. Cari dan share penjulan. Rekam aktifitas pertemuan dan masih banyak lagi.  Ukuran aplikasi 18.5 Mb. 


SlideShark

img source : itunes.apple.com/us/app/slideshark-presentation-app

SlideShark aplikasi presentasi profesional dengan memenangkan berbagai penghargaan software presentasi terbaik untuk IOS. Pengguna yang cocok untuk menggunakan ini adalah para marketing yang sedang menjelaskan produk yang akan dijual serta para presenter. Dapat membaca berbagi file presentasi seperti ppt, pptx, pps, PPSX. 

Tidak usah khawatir untuk menyimpan file presentasi anda, karena SlideShark telah bekerja sama dengan berbagai situs cloud penyimpanan. Bahkan sekelas ondrive, dropbox, dan box dapat menjadi  media penyimpanan langsung presentasi anda.  

Apabila ingin berbagai file presentasi maka tinggal gunakan fitur broadcast presentasi ke teman-teman anda. Serta bisa juga presentasi anda diupload di situs resmi SlideShark.


Powerpoint

img source : itunes.apple.com/us/app/microsoft-powerpoint

Aplikasi yang tidak asing lagi bagi kita. Software hasil pengembangan pihak microsoft ini adalah software presentasi untuk IOS gratis dengan slogan membuat dan mengedit presentasi secara gratis. Kini powerpoint versis sama dengan versi komputernya. Oleh karena itu alat-alat yang disajikan aplikasi presentasi yang satu ini sangat sama seperti versi PC.

Sekarang juga dengan mudah mengakses presentasi powerpoint dari onedrive, Dropbox, iCloud, onedrive untuk Bisnis, atau SharePoint. Media yang  bisa dimasukan ke dalam powerpoint seperti gambar, tabel, grafik, smarart, menambakan transisi. 

Untuk ukuran file 294 Mb, cukup besar namun tidak akan merasa kecewa terhadap fitur yang ditawarkan. Serta aplikasi ini gratis. 


SlideIdea

img source : edshelf.com

SlideIdea adalah aplikasi presentasi yang membantu untuk membuat presentasi yang indah. Dengan Modus pembuatan SlideIdea unik Express, pengguna dapat membuat deck geser fitur yang indah dan penuh hanya dalam hitungan menit. App inovatif penciptaan & bermain fungsi mengubah presentasi tradisional menjadi pengalaman menawan. Demikian adalah adalah Daftar Software Presentasi Terbaik Untuk IOS. Semoga dapat bermamfaat.