Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Daftar Software Browser Paling Populer dan Sering Digunakan


Internet semakin menjadi-jadi, segala sesuatunya selalu menggunakan internet. Mulai dari hal kecil hinggal hal yang besar sekalipun. Namun apabila kita menggunakan internet pasti selalu bersinggungan dengan yang namanya software browser. Software browser akan membantu kita dalam penjelajahan situs-situs yang terdapat di internet. Dewasa ini banyak perusahaan software ternama berlomba-lomba dalam pembuatan software browser. Mulai dari penambahan add ons terbaik, serta membuat berbagai kemudahan-kemudahan dalam penjelajahan internet. 

Dalam pemilihan software jenis ini banyak dilandasi beberapa factor. Faktor utama adalah kebiasaan orang indo yaitu freeware. Dan berikut adalah software-software browser yang paling popular di tahun 2014 ini :


MOZILA FIREFOX




Browser pasti sudah familiar bagi para penjelajah internet. Software ini masih terpopuler dalam penggunaanya di Indonesia. Jujur waktu admin pertama menjelajah menggunakan software berlogo rubah api ini. Fitur-fitur terbaru yang diunggulakan si rubah api ini pertama Close Tabs To The Right, jendela chating yang terpisah, dan  tentunya peningkatan performa dengan tujuan para penggunanya meresa nyaman dan aman dalam aktifitas browsing. Untuk mendownloadnya silakan masuk ke situs www.mozilla.org .


OPERA



Penamaan software ini layaknya pertujukan opera yang sangat megah, namun arti dalam dunia internetpun tidak jauh megah. Software ini memiliki kelebihan-kelebihan di dalam fiturnya, seperti sangat aksebilitas, keamana dan privasi, pengunaa css pertama, framework yang dapat dikembangkan.Dengan kelebihan-kelebihan opera mampu menyedot konsumen untuk mengunakannya. Namun tidak dipungkiri penggunaan opera masih didominasi oleh pengguna ponsel, rata-rata software browsing dalam hp pasti menggunakan opera. Penamaan dalam hp menjadi opera mini. Kembali lagi ke opera for pc bagi yang ingin mendownloadnya silakan kunjungi situs www.opera.com.

GOOGLE CHROME




Untuk software ini sangat menunjang bagi para pengunjung google , dan beberapa situs google lainya seperti blogger dll. Karena software ini dikembangkan oleh google sendiri. Pemasarannya terpusat untuk pc, dan kedua untuk hp (android). Kelebihan fiturnya seperti Webstore, Tabs, Omnibox, Incognito Mode, Kecepatan, Keamanan dan yang terpenting adalah Stability dan elegan. Untuk mendownloadnya silakan kunjungi situs www.google.com .


INTERNET EXPLORER




Internet explorer pasti tidak asing lagi bagi telinga para pembaca, karena apa software ini adalah software bawaan windows. Namun os yang sudah support internet explorer yang support HTML 5 adalah windows vista keatas. Kelebihan fitur aplikasi ini kemanan, privasi dan juga kecepatan. Namun kecepatan masih kalah jauh dari para kompitator yang diatasnya.

KESIMPULANNYA 


Banyak pilihan software bagi para browsing, namun menurut penulis lebih baik sesuaikan dengan kebutuhan diri anda. Misalkan anda seorang penulis blog, sangat cocok menggunakan google chrome. Namun lihat juga factor kecepatan software browsing anda. Jangan karena software favorit menjadikan waktu anda sia-sia.